Inilah Tanda-tanda WATER PUMP Rusak Di Mobil

Inilah Tanda-tanda WATER PUMP Rusak Di Mobil

Artikel kali ini saya akan menginformasikan tentang trouble di mobil mitsubiishi all new pajero sport.Trouble suara abnormal sehingga membuat pemilik merasa tidak nyaman dengan suara tersebut.

Trouble ini sebelumnya pemilik mengeluhkan adanya suara abnormal pada mobilnya.Kemusidan diperiksa suara tersebut berasal dari fan belt yang kendor sehingga menyebabkan bunyi.Kita bersihkan fan belt dan dikencangkan agar tidak timbul bunyi lagi.

Setelah beberapa hari lagi timbul suara abnormal lagi.Suara tersebut semakin terdengar keras ketika engine di akselerasi.Kemudian kita mencari msalah penyebabnya.Dari fan belt ac kita lepas tternyata masih bunyi abnormal.

Kemduian fan belt alternator juga dilepas ternyata bunyi hilang.Se,ua bearing dan komponen yang berputar kita periksa putaranya secara manual.Dan langsung ketemu bahwa water pump saat diputar timbul suara abnormal.Disekitar water pump juga ada coolant yang rembes dan tercecer.

Dengan adanya itu maka dapat dipastikan bahwa ada kerusakan di water pump.Langsung di over houle dan dilepas untuk water pump diganti dengan yang baru.

Ternyata seal water pump rusak dan air masuk ke bearing yang menyebabkan water pump tersebut menjadi bunyi abnormal.Penggantian water pump secara assy sehingga masalah suara abnormal akan hilang dan mobil kembali seperti sedia kala.
Share This :