Kendaraan dengan system air conditioner agar lebih bersih udaranya didalam cabin kendaraan maka dipasangkan filter ac.Part ini terletak diatas blower untuk menghisap udara untuk dimasukan kedalam system dan dihembuskan sudah dalam kondisi dingin.Untuk menyaring udara tersebut mak di pasangkan sebiah filter ac pada kendaraan.
Untuk filter ac pada kendaraan biasanya berbeda-beda dari tipe dan jenisnya.Bentuk hampir sama namun dipasangkan dikendaraan belum tentu dapat terpasang dengan baik.Untuk itu artikel ini akan menjelaskan filter ac pada kendaraan mitsubishi yang dapat dipakai dikendaraan sesama mitsubishi karena memang partnya sama.
Berbicara kendaraan xpander dengan desain yang sport maka pada ruang cabin agar selalu udaranya bersih sudah dilengkapi dengan filter ac.Terletak disebalah kiri dashboard dan mudah dalam membukanya.Bisa anda lakukan sendiri dirumah untuk dibersihkan dengan tiupan angin.Pada bagian depan kiri ada laci dan dibuka.Bagian belakangnya
Ada juga yang filter ac ini jika kotor akan dicuci kemudian dikeringkan dengan terika matahari.Ada yang seperti itu karena agar lebih hemat,namun itu semua tergantung dari pemilik kendaraan.Jika sudah kotor sangat maka sebaiknya diganti.
Info Teknik Cara mengetahui kampas kopling sudah aus
Filter ac untuk mitsubishi xpander dengan kode part 7850A002 teryata bisa dipakai juga untuk kendaraan mitsubishi mirage.Bentuk persis sama dan kode part juga sama,sehingga dapat dipasangkan di mirage atau xpander.
Kode part tersebut merupakan part genuine yang bisa anda order dibengkel resmi mitsubishi.Hanya sebuah filter udara untuk system ac namun sangat besar fungsinya bagi penumpang didalam kendaraan.Karena dengan adanya filter maka udara didalam cabin dapat tersaring oleh filter tadi.Akhirnya udara yang dihembuskan benar-benar bersih.
Share This :
comment 0 comments
more_vert