Pada kendaraan mitsubishi pajero dengan tenaga full power dan kecepatan kendaraan yang sangat sempurna membuat orang bertanya.Engine seperti apa dan transmisi yang digunakan bagaimana.Untuk yang mengerti teknik mungkin lebih paham,namun bagi pemula maka informasi artikel ini mungkin sangat penting.
Terlihat automatic transmisi kendaraan pajero sport yang sudah dilepas dari kendaraannya.Dengan 5 kecepatan untuk tipe dakar membuat kendaraan dapat melaju dengan sangat kencang dan stabil.Perawatan automatic transmision sebernarnya sangat mudah dan sederhana.
Dengan cara pemakaian gigi transmisi yang benar dan selalu dilakukan perawatan rutin untuk penggantian automatic transmision oil maka komponen didalam akan lebih awet.Temperatur mesin juga berpengaruh terhadap kinerja dari automatic transmision.
Karena jika terjadi engien over heat maka segera lakukan penggantian oli transmisi otomatis.Jika dibiarkan maka kualitas oli akan menurun dan mengakibatkan kampas kopling transmisi otomatis akan cepat sekali rusak.
Di transmisi ini banyak menempel berbagai komponen electronic,dari beberapa sensor.Dan juga inhibitor switch yang berfungsi untuk memindahkan jalur aliran minyak sesuai perintah dari driver.Bisa diposisikan ke P N R atau D tergantung kendaraan akan dijalankan di posisi yang bagaimana.
Baca juga Penyebab AC bau pada cabin kendaraan
Sebelumnya pernah saya bahan tentang fungsi dari tombol P R N D di kendaraan automatic transmision.Meskipun transmisinya tidak terlalu besar namun tenaga dan kecepatan tidak kalah dengan pesainya.
Jika kendaraan sudah berumur maka yang perlu di khawatirkan adalah fungsi seal yang ada pada transisi otomatis.Biasanya sering terjdai rembesan oli matic karena fungsi seal yang sudah menurun.Untuk permasalahan yang terjadi tentang seal automatic transmision akan saya bahas di artikel selanjutnya.
Share This :
comment 0 comments
more_vert